Polsek Bogor Barat Mengikuti Apel Kesiapan di Polresta Bogor Kota

    Polsek Bogor Barat Mengikuti Apel Kesiapan di Polresta Bogor Kota

    KOTA BOGOR – Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar mengikuti giat apel kesiapan di mako Polresta Bogor Kota dalam rangka pengamanan gereja.

    Hal itu sesuai dengan arahan dari Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso agar anggota terlebih dahulu melaksanakan apel kesiapan sebelum pelaksanaan kegiatan pengamanan ibadah.

    “Kami melaksanakan apel dalam rangka kesiapan sebelum pelaksanaan kegiatan pengamanan, ” ujar Kapolsek Bogor Barat Kompol Sudar.

    Berlokasi di Mako Polresta Bogor Kota Jalan Kapten Muslihat Bogor Tengah Kota Bogor apel dilaksanakan jam 05.30 WIB.

    Dipimpin oleh Waka Polresta Bogor Kota, apel diikuti oleh enam polsek jajaran serta personil polresta itu sendiri.

    Giat apel bertujuan selain melihat kesiapan anggota sebelum pelaksanaan tugas sekaligus untuk persamaan persepsi tentang perintah yang diberikan.

    Humas Polsek Bogor Barat Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Hadiri Kegiatan Sosialisasi...

    Artikel Berikutnya

    Polisi Kembali Cek Lokasi Pembangunan Tembok...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kadiv Humas: Taruna Akpol Harus Jadi Agen Cooling System Sebagai Pengemban  Fungsi Kehumasan
    Bareskrim Polri Sita Hotel Aruss Semarang, Terungkap Dibangun dengan Dana Hasil Pencucian Uang Perjudian Online
    Dandim 1715/Yahukimo dan Kapolres Yahukimo Musnahkan Minuman Keras Hasil Patroli Gabungan TNI-POLRI di Yahukimo pada Tahun Baru 2025
    Hendri Kampai: Bahaya Kepemimpinan Dinasti Tanpa Kompetensi Terhadap Bangsa dan Negara

    Ikuti Kami